Rekomendasi Mobil Keluarga Terbaik Paling Nyaman dan Irit

Rekomendasi Mobil Keluarga Terbaik Paling Nyaman dan Irit

Daihatsu Luxio akan cocok bagi keluarga besar, apalagi yang bakal sering berkendara jarak jauh. Hanya saja, pengemudinya harus benar-benar berpengalaman, mengingat terbatasnya fitur keselamatan. Soal harga, mobil ini rata-rata dibanderol mulai Rp 200 juta-an. 

BACA JUGA:5 Hal Ini Bisa Jadi Pemicu Mobil Menjadi Overheat, Simak!

Daihatsu Terios

Disebut-sebut sebagai mobil keluarga ideal bagi masyarakat Indonesia. Pertama, alasannya karena harga yang terjangkau. Kalian dapat menemukan Daihatsu Terios generasi pertama dijual seharga Rp40 – 80 juta-an saja dalam kondisi bekas. 

Alasan kedua karena tampilannya gagah dan sporty, layaknya mobil SUV yang sebenarnya. Mobil ini akan cocok dipakai menjelajah di jalur-jalur pegunungan dengan tingkat kesulitan sedang.

Lalu yang ketiga, tenaga mesin yang baik dan berdaya tahan tinggi. Meski tingkat konsumsi bahan bakarnya tidak terlalu irit, hanya berkisar 11 – 14 km untuk satu liter BBM. Jika ingin menggunakannya untuk transportasi harian, sepertinya kalian hanya akan bisa menyisihkan sedikit tabungan. 

Faktor terakhir yang membuatnya ideal sebagai mobil keluarga tentu saja karena ruang kabinnya cukup luas. Berdaya tampung 7 penumpang, sehingga pas untuk keluarga kecil dengan 2 – 3 anak dan dua orang dewasa lainnya. 

Mobil keluarga pilihan kalian …

Jika sebelumnya kalian bingung memilih mobil keluarga mana yang terbaik, sekarang sudah tidak perlu bingung lagi. Setiap mobil memiliki kelebihannya masing-masing, dan setelah membaca tulisan di atas jangan ragu lagi untuk membeli mobil keluarga pilihan kalian!

 

Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News

Sumber: