Jangan Asal, Ternyata Ini Waktu yang Tepat untuk Mencuci Mobil

Jangan Asal, Ternyata Ini Waktu yang Tepat untuk Mencuci Mobil

Ternyata Ini Waktu Yang Tepat Untuk Mencuci Mobil-senivpetro -freepik

JAKARTA, OTOMOTIFXTRA.COM - Mencuci mobil menjadi sebuah keharusan untuk kalian pemilik kendaraan roda empat.

Mencuci mobil sudah termasuk ke dalam perawatan kendaraan yang hukumnya wajib.

Sebagian orang yang masih awam masih kebingungan kapan waktu yang tepat untuk mencuci mobil.

BACA JUGA:CEK Kelebihan dan Kekurangan Motor Trail Kawasaki KLX 150, Sebelum Punya Mending Simak Dulu

Cuci mobil pagi dan malam, lebih disarankan.

Apakah kalian penasaran mengapa hal tersebut dapat terjadi, apa penyebabnya?

Manfaat Mencuci Mobil Pagi dan Malam

Tujuan dari mencuci mobil secara umum yakni supaya mobil kalian terlihat bersih hingga nyaman untuk digunakan serta dipandang.

Namun, perlu kalian ketahui. Manfaat mencuci mobil tidak hanya itu saja. Penasaran apa saja manfaatnya? Berikut ini sedikit ulasannya yang wajib kalian simak sampai habis.

BACA JUGA:Pahami Fungsi Tachometer RPM Mobil, Jangan Pasang Dulu Sebelum Mengerti!

1. Menjaga kesehatan pengemudinya

Siapa sangka rutin mencuci mobil ternyata mampu meningkatkan kesehatan pengemudi serta penumpangnya? Hal ini karena kotoran yang hinggap di dalam mobil selalu dibersihkan.

Kotoran yang menumpuk di dalam mobil pasti akan membawa bakteri.

Namun jika mobil rutin dibersihkan, baik pengemudi maupun penumpang akan terhindar dari bakteri yang merugikan.

Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News

Sumber: