Lagi Cari Charger Aki yang Paling Rekomendid? Ini 7 Opsi Terbaik Untuk Mobil Kamu

Senin 25-03-2024,21:00 WIB
Reporter : Ade Nugroho
Editor : Priya Satrio

BACA JUGA:14 Rekomendasi Minyak Rem Terbaik untuk Mobil Kesayangan Kalian

Bagi orang-orang yang sibuk, alat ini tentu dapat sangat membantu.

Super Fast Charger dapat mengisi daya aki antara 5 sampai 100 ampere. 

Charger ini bisa untuk mengisi daya aki mobil dengan tegangan sebesar 12 volt dan memiliki fungsi auto off sehingga proses charging akan terhenti otomatis ketika aki sudah terisi penuh. 

7. Nankai Pengisi Daya Aki Mobil

Nankai Pengisi Daya Aki Mobil merupakan charger aki mobil yang didesain untuk aki 12 volt.

BACA JUGA:Pintu Mobil Susah DIbuka? Ikuti Langkah Ini untuk Menyelesaikan Masalah Terkunci dari Dalam

BACA JUGA:Ban Mobil Benjol? Ini 4 Penyebabnya, Bisa Jadi Kamu Teledor

Untuk kemampuan chargingnya, Nankai memiliki memiliki charging current sebesar 5A/10A/15A/20A per-jam. 

Charger ini juga termasuk charger modern yang dapat secara otomatis berhenti mengisi daya ketika aki sudah dalam kondisi penuh.

Itu dia beberapa rekomendasi charger aki mobil terbaik yang bisa kalian gunakan. 

Perlu kalian ketahui, proses pengisian aki bisa mencapai 3 sampai 12 jam. 

Meskipun demikian, saat ini charger aki mobil sudah dibekali teknologi yang dapat berhenti mengisi daya secara otomatis sehingga kalian tidak perlu berulang kali memeriksa charger untuk mengetahui apakah aki sudah terisi penuh. 

Kategori :

Terpopuler