Perhatikan 7 Bagian Ini Saat Servis Motor, Biar Tarikan Sat Set Lagi!

Perhatikan 7 Bagian Ini Saat Servis Motor, Biar Tarikan Sat Set Lagi!

Perhatikan 7 Bagian Ini Saat Kalian Service Motor-freepik-freepik

Sedangkan, oli mesin juga membutuhkan perhatian khusus dengan menggantinya setiap menempuh jarak 1.000 km pertama.

Seperti yang kalian tahu, oli ini berguna untuk melumasi mesin agar proses pembakaran sempurna. 

BACA JUGA:Memahami Komponen Karburator Mobil Agar Bisa Merawatnya Sendiri di Rumah

2. Aki

Air pada mesin aku perlu untuk ditambah secara teratur atau diganti setiap tahunnya.

Langkah ini untuk menghindari kinerja mesin yang terlanjur melemah bahkan sampai mogok saat kalian gunakan dalam berkendara. 

3. Busi

Komponen selanjutnya yang perlu kalian perhatikan saat servis adalah busi.

Kalian akan kesulitan menyalakan mobil hingga boros bahan bakar jika busi dalam kondisi kotor.

Oleh karena itu, penting adanya untuk membersihkan atau menggantinya setiap menempuh jarak 20.000 km. 

BACA JUGA:Ini 6 Tips Membersihkan Mika Lampu dengan Sempurna, Biarkan Lampu Mobilmu Bersinar!


Perhatikan 7 Bagian Ini Saat Kalian Service Motor-ASphotofamily -freepik

4. Filter udara dan filter AC

Suplai udara ke ruang pembakaran akan terhambat apabila filter udara terlalu kotor.

Sehingga kalian perlu untuk mengeceknya hingga membersihkan atau menggantinya di jarak-jarak tertentu.

Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News

Sumber: