Ban Mobil Benjol? Ini 4 Penyebabnya, Bisa Jadi Kamu Teledor

Ban Mobil Benjol? Ini 4 Penyebabnya, Bisa Jadi Kamu Teledor

Ban Mobil Benjol? Ini Dia Penyebabnya yang Mungkin Sering Terlewatkan-freepik-freepik

Semakin sering digunakan, ban akan semakin tipis sehingga semakin rentan mengalami kerusakan. Terlebih jika mobil sering digunakan untuk melewati jalan yang rusak. 

Akibatnya, benturan ban yang sudah tipis dengan jalan akan menyebabkan struktur ban menjadi rusak sehingga benang ban lebih mudah putus. 

Nah, saat benang ban mengalami kerusakan atau putus, hal ini dapat menyebabkan benjolan pada permukaan ban.

BACA JUGA:Cek Dulu Daftar Harga Mobil Honda Jazz Baru dan Bekas!

BACA JUGA:Bus Baru PO Paimaham: Kombinasi Mewah dan Teknologi Canggih dalam Layanan AKAP


Ban Mobil Benjol? Ini Dia Penyebabnya yang Mungkin Sering Terlewatkan-freepik-freepik

4. Suspensi mobil yang keras

Suspensi mobil yang keras atau mati sebenarnya tidak secara langsung menjadi penyebab ban mobil benjol. 

Namun, suspensi mobil yang tidak berfungsi dengan baik dapat mempengaruhi performa ban dan memberikan dampak buruk pada ban.

Ketika suspensi mobil keras atau mati, ban akan lebih sulit menyerap guncangan dan getaran dari permukaan jalan yang tidak rata. 

Hal ini dapat menyebabkan tekanan berlebihan pada ban saat melintasi jalan berlubang. Tekanan tersebut dapat merusak struktur ban dan menyebabkan benjolan.

BACA JUGA:4 Dampak Buruk yang Timbul Saat Merokok di Dalam Mobil, Banyak Bikin Ruginya!

BACA JUGA:Grand Vitara Siap Ciptakan Momen Libur Lebaran yang Lebih Stylish

Selain itu, suspensi yang tidak berfungsi dengan baik juga dapat mengurangi stabilitas mobil saat melewati medan yang sulit atau saat melakukan pengereman. 

Hal ini dapat memperburuk kondisi ban dan meningkatkan risiko munculnya benjolan.

Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News

Sumber: