Kok Bisa Kredit Mobil Bekas Lebih Mahal? Ternyata Ini Penyebabnya Sob

Kok Bisa Kredit Mobil Bekas Lebih Mahal? Ternyata Ini Penyebabnya Sob

Kok Bisa Kredit Mobil Bekas Lebih Mahal? Ternyata Ini Penyebabnya Sob-freepik-freepik

Padahal, jika dilihat lebih seksama dan dihitung dengan cermat tentang cicilan per bulannya akan jatuh di harga yang lebih tinggi.

BACA JUGA:Lampu Hazard, Apa Sih Fungsi Aslinya?

Jadi, Kalian harus lebih memperhatikan total down payment sekaligus biaya cicilan dan bunga yang ditetapkan oleh penjual ya.

Bunga Kredit yang Begitu Besar

Alasan lain kenapa kredit mobil bekas lebih mahal adalah bunga yang diterapkan sangat tinggi.

Penetapan bunga kredit mobil bekas dan mobil baru memang berbeda dan pada mobil bekas lebih tinggi loh.

Bunga cicilan inilah yang menjadi perbedaan yang jelas antara pembelian mobil bekas dan mobil baru.

BACA JUGA:Mesin Bensin vs Mesin Diesel Mana yang Lebih Bagus?

Jika bunga pada jual-beli mobil baru hanya 3%, bunga yang diterapkan dalam jual-beli mobil bekas begitu tinggi, yaitu mencapai angka 6%.

Dua kali lipat sehingga bunga yang tinggi ini yang membuat harga mobil bekas dengan penjualan kredit menjadi begitu mahal.

Pengaruh utama pada penetapan bunga adalah dari Bank Indonesia sebagai bank pusat menentukan suku bunga bank.

Namun, kebijakan ini juga tergantung pada kondisi keuangan suatu leasing.

BACA JUGA:Cuci Jok Mobil di Rumah? Siapa Takut, Begini Caranya

Jadi, mencari tahu tentang leasing terbaik adalah yang paling penting ketika ingin membeli mobil bekas secara kredit ya, Kalian.

Biaya Perawatan dan Perbaikan

Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News

Sumber: