Nyetir Mobil Jangan Takut Menghadapi Tanjakan, Simak Trik Simpelnya Yuk

Nyetir Mobil Jangan Takut Menghadapi Tanjakan, Simak Trik Simpelnya Yuk

Cobalah mengemudi di jalur menanjak dan menerapkan teori tadi. Semakin sering praktik maka teori ini akan semakin mudah bagi kalian kuasai. 

• Ketahui Waktu untuk Memakai Rem Kaki

Jika rem tangan direkomendasikan untuk berhenti di tanjakan, lalu bagaimana dengan rem kaki? Rem kaki juga sebenarnya bisa kalian pakai saat berjalan di jalur yang menanjak, hanya saja lebih disarankan untuk tanjakan yang tidak begitu tinggi. 

Saat berkendara di jalur tanjakan yang kurang begitu curam, maka kalian bisa menggunakan kombinasi rem kaki dan kopling selama mengemudi. 

Kalian bisa menekan pedal rem saat berhenti lalu pastikan persneling di posisi netral. 

Jika mobil sudah mulai berjalan, kalian bisa melepaskan pedal rem secara perlahan terlebih dahulu sambil melepaskan pedal kopling. 

BACA JUGA:Tips Memilih Mobil Terbaik untuk Kebutuhan Off-Road

Nantinya mobil akan bergerak maju secara perlahan dan ini menjadi cara paling aman yang bisa kalian coba. 

Sama saja seperti teori sebelumnya, teknik mengemudi seperti ini juga akan terasa cukup sulit bagi pemula. 

Jadi tidak ada salahnya untuk terus berlatih dan mencoba agar semakin mahir saat mengemudi di jalur menanjak. 

Tips untuk Mobil Matic

Bagaimana jika kalian mengemudikan jenis mobil dengan transmisi otomatis atau sering disebut sebagai mobil matic? Berikut ini beberapa tips yang bisa kalian terapkan agar tetap aman saat mengemudikan mobil matic di tanjakan:

BACA JUGA:Jangan Asal Beli, Kenali Dulu Ukuran Busi Mobil Kalian Sob!

• Pindahkan Posisi Tuas dari Persneling D

Transmisi D merupakan posisi yang bisa membuat mesin mobil berputar secara otomatis dan sistem akan mengartikan bahwa torsi mobil maksimal. Saat ingin menanjak, lebih baik hindari jenis transmisi ini. 

Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News

Sumber: