New Vario 125 resmi dirilis, Ada Tiga Tipe, CBS, CBS-ISS, dan CBS-ISS SP

Sabtu 22-10-2022,18:51 WIB
Reporter : Kiki Amaliah
Editor : Kiki Amaliah

Dibanding pendahulunya, Honda New Vario 125 membawa sejumlah ubahan desain seperti di bagian batok setang, bodi samping, hingga penggunaan pelek dan ban baru yang lebih besar.

Meski sayang sekali mesinnya masih mengandalkan mesin SOHC berkapasitas 125 cc dengan dua klep, seperti pendahulunya.

Meski begitu ada fitur baru yang cukup menarik, yakni disematkannya smart key, dan power outlet dengan USB type A sebagai pengisi daya smart phone.

+++++

Tentu saja dengan power outlet jenis USB type A ini bakal memudahkan penggunanya, karena tak harus membawa adaptor untuk dapat mengisi daya smartphone

Tinggal bawa saja kabel charger dan langsung colok ke power outletnya.

Kategori :

Terpopuler