3 Jenis Rem Mobil Ini Berbeda, Yuk Simak Cara Kerjanya

Rabu 27-03-2024,06:30 WIB
Reporter : Ade Nugroho
Editor : Priya Satrio

BACA JUGA:Memahami Komponen Karburator Mobil Agar Bisa Merawatnya Sendiri di Rumah


Mengenal 3 Jenis Rem Mobil-freepik-freepik

2. Rem Tromol 

Rem Tromol merupakan sistem rem mobil yang bekerja dengan cara menggesekkan dua buah kampas ke sebuah tromol rem.

Bentuk tromol sendiri terlihat bak mangkuk makan, hanya saja komponen mobil satu ini terbuat dari besi berkualitas.

Cara kerjanya cukup sederhana, dimana bagian dindingnya akan ditekan oleh kedua kampas rem ketika pedal rem diinjak. 

Uniknya arah tekanan kampasnya terlihat mengarah keluar, alhasil putaran tromol secara otomatis akan berhenti apabila bagian dinding tromol terkena gesekan dari kedua kampas remnya.

BACA JUGA:Ini 6 Tips Membersihkan Mika Lampu dengan Sempurna, Biarkan Lampu Mobilmu Bersinar!

Agar kedua kampas tersebut dapat menghasilkan gesekan, tentu saja permukaan geseknya dibuat lebih lapang untuk memudahkan proses pengereman.

Pernyataan tersebut dapat dilihat dari bentuk kampasnya yang berbentuk lebar pada bagian permukaannya.

Berkat bentuk permukaan kampasnya yang melebar, secara otomatis daya pengeremannya jauh lebih besar.

Inilah alasan kuat mengapa sistem rem mobil satu ini cocok disematkan untuk kendaraan bermuatan berat seperti truk pengangkut barang maupun bus. 

BACA JUGA:INI Dia 5 Motor yang Pernah Dipakai Marc Marquez di MotoGP

3. Engine Brake 

Selain kedua jenis rem kendaraan di atas, kemungkinan kalian sering mendengar engine brake.

Jenis rem satu ini populer disematkan pada suatu kendaraan meski tidak banyak yang menyadari keberadaannya.

Kategori :

Terpopuler